MRB Finance

Cara Baru Untuk Mendapatkan Efin Secara Online!

Electronic Filing Identification Number (EFIN) adalah nomor identitas yang diterbitkan DJP untuk Wajib Pajak yang ingin melakukan transaksi perpajakan secara online, seperti melaporkan SPT melalui e-filing atau membuat kode billing secara online di website DJP Online

Sebelumnya, EFIN dapat diperoleh dengan melakukan pengajuan permohonan aktivasi EFIN langsung ke Kantor Pelayanan Pajak (KPP).

Karena adanya pandemi COVID-19 yang mengharuskan pembatasan interaksi tatap muka, DJP meluncurkan layanan baru untuk mendapatkan EFIN melalui laman efin.pajak.go.id dan sudah dapat diakses dari tanggal 23 Maret 2021.

Lalu hal apa saja yang perlu disiapkan dan bagaimana alur untuk mendapatkannya? Simak infografis berikut!

Blue and White Grid Minimalist Monotone Project Progress Timeline Infographic.png

Recent Post

Articles, Consultant, Security

PANDUAN LAPOR SPT TAHUNAN 2024, APAKAH MASIH GUNAKAN DJP?

31 Jan 2025

Memasuki awal tahun 2025, wajib pajak mulai bersiap

Articles, Consultant, Security

Panduan dan Tips Pengajuan Sertifikat Elektronik Coretax

20 Jan 2025

Untuk memenuhi kewajiban administrasi perpajakan menggunakan sistem Coretax,

Articles, Consultant, Security

Perbedaan PIC, Drafter, dan Signer dalam Coretax System

20 Jan 2025

Coretax System yang diluncurkan oleh Direktorat Jenderal Pajak